Cari Lowongan disekitarmu

Materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing



Materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing
Menyatakan setuju dan tidak setuju



Terima kasih masih bersama saya di tresno English. Dalam kesempatan kali ini saya akan membahas materi bahasa Inggris yakni Agreeing and Disagreeing atau menyatakan setuju dan tidak setuju.

Ya, dalam bahasa Inggris itu ada materi yang berjudul Agreeing and Disagreeing ini membahas tentang cara mengungkapkan setuju atau tidak setuju. 

Seringkali dalam kehidypan sehari-hari kita punya pendapat setuju dan juga tidak setuju tetntang sesuatu hal. Nah.... dengan mempelajari materi bahasa Inggris Agreeing and Disagreeing ini kita nanti akan dapat menyatakan setuju atau tidak setuju.

Mari kita bahas bersama ya .....


Pertama, untuk menyatakn stuju kita dapat menggunakan ekspresi-ekspresi berikut ini ....

I agree with your opinion


Saya sependapat denganmu
I can go along with you

Saya ikut kamu
I think so

Saya kira begitu
Thats what I want to say

Itulah yang mau saya katakan
I am with you

Saya bersamamu
I am on your side

Saya ada bersamamu
I buy that idea

Saya menghargai ide itu
I like your idea

Saya suka idemu
Misalnya teman kita bilang.
This time is better for meal time
Lalu kita bilang
I agree with your opinion
Mari kita simak contohnya dalam sebuah dialog.
Obi
: its my birthday.
Imam
: really !! its good. I suggest you to treat us
Vi’i
: yes Imam I like your idea
Obi
: okay but not today, may be tomorrow.
Imam
: thats ok,



Kedua, untuk menyatakan tidak setuju kita dapat menggunakan ekspresi-ekspresi berikut ini  :
1.   I dissagree with you
Saya tidak setuju denganmu
2.   I am not with you
Saya tidak setuju dengan mu
3.   I can’t go along with you
Saya takkan mengikutimu
4.   I don’t think so
Saya pikir tidak begitu
5.   I wouldn’t say that
Saya takkan bilang begitu
6.   No, I do not like the idea
Tidak, saya tidak menyukai ide itu
Silahkan gunakan ekspresi-ekspresi seperti tersebut diatas jika kita hendak menyatakan perasaan tidak setuju.
Demikianlah materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing atau menyatakan setuju dan tidak setuju. Semoga bermanfaat. Terima kasih




Demikianlah Artikel saya tentang :Materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing

Sekianlah artikelnya Materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing kali ini, mudah-mudahan bisa memberi manfaat untuk anda semua. baiklah, sampai jumpa di postingan artikel lainnya Jangan lupa Share yaaa.

Anda Membaca Artikel Materi bahasa Inggris tentang Agreeing and Disagreeing dengan link. https://lokerjatengjogja.blogspot.com/2016/04/materi-bahasa-inggris-tentang-agreeing.html